BERITA riau

Rabu,04 Januari 2017 - 12:52:43 WIB

Diburu Polisi karena Narkoba, Pria Ini Sembunyi di Kandang Ayam

DUMAI (suaralira.com) - Ketakutan diburu polisi, pemilik sabu-sabu ini memilih bersembunyi di dalam kandang ayam.

Rabu,04 Januari 2017 - 00:49:25 WIB

Hiasan Lafadz Allah Ditemukan di Tempat Sembahyang Agama Budha di Bantan Tua

BENGKALIS (suaralira.com) - Masyarakat desa Bantan Tua kecamatan Bantan Bengkalis dikagetkan dengan adanya hiasan lafadz Allah pada dinding bagian atas di dalam sebuah tempat sembahyang agama Budha.

Selasa,03 Januari 2017 - 22:25:33 WIB

Staf Ditahan Jaksa, Disdik Pelalawan Tunda Mutasi Kepsek

Selasa,03 Januari 2017 - 18:17:44 WIB

Bupati Siak Syamsuar Lantik 736 Orang ASN

SIAK (suaralira.com) - Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas dan Pejabat Auditor Daerah Kabupaten Siak, sebanyak 736 orang Aparatur Sipil Negara (ASN), Selasa (3/1/17) resmi dilantik, untuk pergantian posisi jabatan dan juga mengisi jabatan kosong. Pelantikan tersebut dilaksanakan di Gedung Siak Sport Hall.

Selasa,03 Januari 2017 - 18:09:44 WIB

Pemprov Riau Siapkan Mekanisme Beasiswa Keluar Negeri

PEKANBARU (suaralira.com) - Pemerintah provinsi (Pemprov) Riau tengah menggagas wacana pemberian beasiswa keluar negeri bagi para pegawai dan pelajar berprestasi di Provinsi Riau.

Selasa,03 Januari 2017 - 18:04:29 WIB

Sopir Truk Pengangkut 5 Ton Kayu Ilegal Dibekuk

BENGKALIS (suaralira.com) - nggota Polres Bengkalis menangkap DW, seorang sopir truk colt diesel BM 9724 RO warna hitam dan berkepala kuning membawa kayu hasil pembalakan liar atau ilegal loging dari hutan Cagar Biosfer sebanyak lima ton, Senin (2/1). Pelaku ditangkap saat melintas di Jalan Baru Desa Bukit Kerikil Kecamatan Bukit Batu.

Selasa,03 Januari 2017 - 17:51:15 WIB

Jalanan Gelap Gulita, Zaidir Albaiza : PLN Tak Profesional

PEKANBARU (suaralira.com) - Padamnya lampu penerangan jalan umum (PJU) di beberapa jalan protokol di Kota Pekanbaru, terus dikeluhkan oleh masyarakat. Padamnya PJU tersebut, dikhawatirkan dapat menimbulkan rawan kecelakaan dan tindakan kriminalitas.

Selasa,03 Januari 2017 - 15:03:46 WIB

792 TKA Asal Tiongkok Bekerja di Riau

PEKANBARU (suaralira.com) - Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Riau mencatat ada sebanyak 792 tenaga kerja asing asal Tiongkok yang bekerja di Riau.

Selasa,03 Januari 2017 - 15:02:23 WIB

Panwas Larang Mobil Pasang Stiker Menyeluruh, Aparat Diminta Tertibkan

BANGKINANG (suaralira.com) - Kendaraan yang ditempeli bahan kampanye Pasangan Calon seperti stiker semakin marak. Bahkan. Tak sedikit pula seluruh badan (fullbody) mobil dibalut stiker.

Senin,02 Januari 2017 - 17:51:50 WIB

Gubernur Riau Berharap RTRW Tak Lagi Hambat Investasi 2017

PEKANBARU (suaralira.com) - Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman mengakui tahun 2016 persoalan belum disahkannya Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi Riau banyak hambat investasi yang masuk ke Riau.

Senin,02 Januari 2017 - 17:48:30 WIB

Pencurian dengan Pemberatan Jadi Tindak Pidana Tertinggi Selama 2016 di Inhil

TEMBILAHAN (suaralira.com) - Sebanyak 388 perkara Babinkamtibnas yang dilaporkan ke Polres Inhil selama 2016.

Senin,02 Januari 2017 - 17:42:33 WIB

Dua Tahanan Kabur di Dumai Masih Diburu Pihak Kejaksaan

DUMAI (suaralira.com) - Pihak Kejari Dumai masih memburu dua terdakwa yang kabur dari ruang tahanan Pengadilan Negeri Dumai pada Agustus 2016 silam.

Minggu,01 Januari 2017 - 20:48:01 WIB

OPD Baru Pelalawan, 163 Pejabat Dipastikan Kehilangan Jabatan

PELALAWAN (suaralira.com) - Ratusan pejabat di Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pelalawan siap-siap nonjob. Akibat penerapan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) baru, sebanyak 163 pejabat akan kehilangan jabatan.

Minggu,01 Januari 2017 - 20:32:30 WIB

Hotel Capai Okupansi 100 Persen di Malam Pergantian Tahun

PEKANBARU (suaralira.com) - Malam pergantian tahun memberikan dampak positif bagi industri perhotelan di Pekanbaru. Sejumlah hotel meraih hasil penjualan maksimal.


BERITA POPULER
KANTOR PUSAT:
Jl. Angsa I No. 4b Sukajadi – Pekanbaru – Riau - Indonesia
Email Redaksi : suaralira@gmail.com
Email Bagian Iklan : suaralira@gmail.com
Phone : 081266367545
AVAILABLE ON :