PEKANABRU (suaralira.com) - Penghujung September, Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Riau - Kepri catat total uang tebusan capai Rp 861 milyar dengan jumlah wajib pajak yang mengikuti program ini 10.687.
PEKANBARU (suaralira.com) - Sampai batas penutupan pendaftaran, kemarin pukul 24.0O WIB, KPU telah menerima 5 (lima) bakal pasangan calon (Paslon) Walikota dan Wakil Walikota Pekanbaru periode 2017-2022.
MERANTI (suaralira.com) - Polres Kepulauan Meranti melaksanakan kegiatan sosialisai bahaya kelompok Radikalisme Isis, Aliran Syiah dan Ideologi Anti Pancasila, di Mapolres Kepulauan Meranti, Kamis (22/9/2016).
PEKANBARU (suaralira.com) - Terungkapnya kasus prostitusi online yang dijalankan Edo CS oleh Polda Riau, menambah sederet catatan hitam buruknya lingkungan remaja di wilayah Riau, khususnya Kota Pekanbaru. Setelah ditangkap dan dilakukan penyelidikan lebih lanjut, kabar miris didapati pihak penyidik. Salah seorang korban prostitusi online yang dilakoni oleh Edo CS, berinisial G masih berumur 14 tahun.
PEKANBARU (suaralira.com) - Badan Narkotika Nasional (BNN) Riau tuntaskan tes urin terhadap sembilan tukang yang bekerja memperbaiki gedung DPRD Riau. Hasilnya, sembilan tukang negatif terhadap narkoba.
PEKANBARU (suaralira.com) - Dua tahun membuka praktek dokter gigi di Jalan Surabaya, RT01/RW08, Kecamatan Bukit Raya, si dokter gigi gadungan Robi Sugara ternyata sama sekali tak pernah belajar mengenai ilmu kedokteran dari praktek yang dijalaninya tersebut. Warga Jalan Sumber Sari, Kecamatan Lima Puluh itu nekat membuka praktek ilegalnya karena terinspirasi dari youtube di internet, lalu mempromosikan diri di medsos facebook.
PEKANBARU (suaralira.com) - Disebut "kecipratan" uang "mahar" Partai Golkar Rp500 juta untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kampar, salah seorang fungsionaris partai berlambang Pohon Beringin, H Azwar Chesputra, SE melaporkan pemilik akun Facebook (Fb), Galob Tulop dilaporkan ke Kepolisian Daerah (Polda) Riau.
PEKANBARU (suaralira.com) - Polda Riau mengungkap kasus jaringan prostitusi online anak di bawah umur. Dalam kasus ini 4 orang dijadikan tersangka.