Pantau Sapi milik Warga Binaan, Babinsa koramil 01/Rengat Datangi Peternak


Dibaca: 334 kali 
Jumat,15 Agustus 2025 - 11:41:17 WIB
Pantau Sapi milik Warga Binaan, Babinsa koramil 01/Rengat Datangi Peternak

Suaralira.com, Rengat - (Kampung dagang) - Babinsa Koramil 01/rengat, Kodim 0302/inhu.Melaksankan Komsos sekaligus lakukan pemantauan dan pengecekan kesehatan hewan ternak sapi milik warga bapak Oji yg berada di kampungtangi  dagang, kecamatan, Rengat.

Kunjungan ini bertujuan untuk selalu mengantisipasi penyebaran wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) jum'at (15/08/2025)

Disini juga , Babinsa serda Efendrizal juga melakukan himbauan kepada peternak untuk dapat menjaga kebersihan kandang dan lingkungan serta harus bisa mengenali gejala dan ciri-ciri hewan ternak yang tertular wabah PMK.

Karena, menurutnya dilakukannya kegiatan tersebut untuk mengantisipasi wabah PMK dengan melihat langsung hewan peternak yang kemungkinan adanya ciri-ciri hewan tersebut terjangkit wabah PMK, ujar Serda Efendrizal.

Oleh karena itu, babinsa menghimbau kepada peternak agar selalu menjaga kebersihan kandang dan kesehatan hewan ternaknya, serta mengantisipasi datangnya hewan ternak sapi, kambing dan kerbau dari wilayah lain.

Disini Babinsa menghimbau kepada warga supaya tidak perlu takut melaporkan ke petugas, jika didapati kesehatan hewan ternak sapinya dengan ciri-ciri keluar air liur berlebihan, lepuh, luka pada kuku,kuku terlepas, lepuh pada mulut,jangan biarkan laporkan kepada instansi terkat."pesanya(Pr4as.sl)


Akses suaralira.com Via Mobile m.suaralira.com
TULIS KOMENTAR
BERITA sebelumnya

BERITA POPULER
KANTOR PUSAT:
Jl. Angsa I No. 4b Sukajadi – Pekanbaru – Riau - Indonesia
Email Redaksi : suaralira@gmail.com
Email Bagian Iklan : suaralira@gmail.com
Phone : 081266367545
AVAILABLE ON :