BERITA riau

Minggu,12 Februari 2017 - 15:28:27 WIB

Seorang Bayi Perempuan Ditemukan di Jalintim Inhu

RENGAT (suaralira.com) - Seorang bayi perempuan dengan kondisi berlumuran darah dan tali pusar yang masih melekat ditubuhnya, ditemukan tergelatak di pinggir Jalan Lintas Timur (Jalintim) Kecamatan Lirik, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu).

Minggu,12 Februari 2017 - 15:18:23 WIB

Kemarau Tiba, Aksi Bakar Lahan dan Hutan di Riau Kembali Marak

PEKANBARU (suaralira.com) - Musim kemarau yang mulai masuk ke Provinsi Riau membuat sejumlah 'penjahat lingkungan' kembali membakar lahan dan hutan. Diduga aksi ini untuk membuka lahan perkebunan sawit, yang sebelumnya didahului penebangan kayu hutan ilegal atau illegal loging.

Minggu,12 Februari 2017 - 15:02:34 WIB

Oknum Brimob Polda Riau Ditangkap saat Bawa Paket Sabu ke Bandara SSK II Pekanbaru

PEKANBARU (suaralira.com) - Diduga oknum Brimob Polda Riau berpangkat Aiptu, diamankan petugas Bandara Sultan Sarif Kassim (SSK) II, Pekanbaru. Pelaku Aiptu AK kedapatan membawa narkoba jenis sabu-sabu dengan berat 1,82 gram Sabtu (11/2/2017) sore kemarin.

Rabu,08 Februari 2017 - 13:09:38 WIB

6 Nonjob, Bupati Pelalawan Lantik 11 Pejabat Eselon II

Rabu,08 Februari 2017 - 13:06:35 WIB

Selesaikan Polemik, Pansus RTRW Riau Gandeng KPK

PEKANBARU (suaralira.com) - Panitia Khusus Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Riau gandeng Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam menyelesaikan persoalan RTRW Riau.

Rabu,08 Februari 2017 - 13:03:00 WIB

10 Pemain Jalani Pra Kontrak dengan PSPS

PEKANBARU (suaralira.com) - Manajemen PSPS sudah selesai melakukan pra kontrak terhadap beberapa pemain. Pra kontrak digelar di kantor PSPS.

Rabu,08 Februari 2017 - 12:56:31 WIB

Amankan Pilkada hingga Tuntas, Kapolda Riau Ingatkan Media Tak Beritakan Isu Negatif

PEKANBARU (suaralira.com) - Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak yang digelar di dua tempat Kota Pekanbaru dan Kabupaten Kampar hanya tinggal sepekan lagi.

Rabu,08 Februari 2017 - 12:53:38 WIB

Jelang Pilkada, Tak Ada Mobilisasi Massa di Pekanbaru

PEKANBARU (suaralira.com) - Jelang pemilihan kepala daerah (Pilkada), Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Pekanbaru meminta tidak ada mobilisasi massa.

Selasa,07 Februari 2017 - 16:53:21 WIB

Pekanbaru Siap Laksanakan Pilwako Berkualitas dan Bermarwah

PEKANBARU (suaralira.com) - Penjabat Walikota Pekanbaru, Edwar Sanger menyatakan kesiapan pelaksanaan Pilwako Pekanbaru sudah sesuai dengan tahapan yang direncanakan. Hal ini diungkapkannya, usai memimpin rapat Muspida khusus membahas persiapan Pemilukada di Kota Pekanbaru.

Selasa,07 Februari 2017 - 16:50:49 WIB

Merasa Difitnah oleh 555, Azis Melapor ke Polda Riau

PEKANBARU (suaralira.com) - Calon Bupati Nomor Urut 3, Azis Zaenal melaporkan kasus dugaan fitnah dan pencemaran nama baik, Selasa (7/2/2017). Laporan diterima oleh Direktorat Reserse Kriminal Khusus Kepolisian Daerah Riau.

Selasa,07 Februari 2017 - 16:49:13 WIB

Jelang Pilkada 2017, Komisi A DPRD Riau Imbau Masyarakat Selalu Jaga Kondusifitas

PEKANBARU (suaralira.com) - Jelang pelaksanaan Pilkada Kota Pekanbaru dan Kabupaten Kampar tanggal 15 mendatang, Komisi A DPRD Riau himbau seluruh masyarakat agar tetap menjaga suasana yang kondusif serta tidak menimbulkan konflik antar sesama.

Selasa,07 Februari 2017 - 16:45:57 WIB

Razia Hotel Melati, Polsek Limapuluh Amankan Dua Pasangan Mesum dan Alat Hisap Sabu

PEKANBARU (suaralira.com) - Mengantisipasi penyakit masyarakat dan penyalahgunaan narkoba, Polsek Lima Puluh menggelar razia cipta kondisi di dua hotel kelas melati di Jalan Tanjung Datuk, Kelurahan Tanjung Rhu dan di Jalan Hangtuah, Kelurahan Sukamulya, Senin (06/02/17) malam kemarin.

Selasa,07 Februari 2017 - 16:41:06 WIB

3.950 Personil Linmas Amankan 1.798 TPS di Pekanbaru

PEKANBARU (suaralira.com) - Sebanyak 3.950 orang personil Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) Kota Pekanbaru ditugaskan untuk mengawal dan mengamankan 1.798 TPS yang tersebar di seluuruh Kawasan Kota pekanbaru dalam pemungutan suara Pemilkada Walikota 15 februari nantinya.

Senin,06 Februari 2017 - 16:03:36 WIB

Abrasi di Pulau Rangsang Makin Parah

RANGSANG PESISIR (suaralira.com) - Kondisi abrasi di pesisir Pulau Rangsang makin parah. Jika tidak segera dicegah, maka pulau yang berhadapan dengan Selat Malaka tersebut kelak akan hilang tergerus ombak.

Senin,06 Februari 2017 - 16:01:29 WIB

Camat Hingga RT Diminta Gencar Sosialisasikan Karhutla

BENGKALIS (suaralira.com) - Untuk kedepan, begitu ada karhutla, maka daerah langsung bisa menyatakan status darurat. Begitu mengenai aturan pemanfaatan anggaran tanggap darurat Karhutla akan direvisi, sesuai dengan ketentuan dan kebutuhan.


BERITA POPULER
KANTOR PUSAT:
Jl. Angsa I No. 4b Sukajadi – Pekanbaru – Riau - Indonesia
Email Redaksi : suaralira@gmail.com
Email Bagian Iklan : suaralira@gmail.com
Phone : 081266367545
AVAILABLE ON :