Pasaman(Sumbar)Suaralira.comPemerintah Daerah Kabupaten Pasaman akan membuat program untuk menciptakan paling sedikit 1000 orang Tahfizh (penghafal Al-Qur'an) yang akan dimulai pada awal bulan September 2021, hal itu disampaikan Wakil Bupati Pasaman Sabar AS saat di konfirmasi, Kamis (26/8/2021).
"Setiap Tahfiz (penghapal Al-Qur'an) akan kita berikan bea siswa perbulan,"ujarnya.
Ia juga mengatakan program Tahfiz ini berlaku untuk semua jenjang pendidikan bagi siswa/i yang berbakat. Sementara target yang ditetapkan yaitu untuk siswa setingkat Sekolah Dasar (SD) bisa hafal ayat Al-Qur’an sebanyak 5 Juz, untuk MTs dan SMP sebanyak 10 Juz sedangkan untuk setingkat SMA atau Madrasah Aliyah bisa menghafal sebanyak 15 Juz.Untuk mempercepat tercapainya program minimal 1000 orang penghafal Al-Qur’an di Kabupaten Pasaman diupayakan pada setiap Ke jorongan minimal ada satu sekolah Tahfiz atau rumah Tahfiz. Hal ini merupakan bentuk nyata dari Visi dan Misi Kabupaten Pasaman,” katanya.
Kemudian wabup menambahkan manfaat dari program minimal 1000 orang siswa tahfiz ini yaitu sebagai benteng dari kerusakan generasi muda, seperti kecanduan narkoba, minuman keras dan lainya.
"Nantinya, bagi siswa tahfiz juga bisa melanjutkan sekolah ke perguruan tinggi melalui jalur prestasi, karena di setiap kampus ternama seperti Universitas Indonesia (UI), Universitas Gajah Mada ( UGM) maupun Institut Teknologi Bandung (ITB) dan kampus ternama lainya setiap tahun membuka lowongan bagi penghafal Al-Qur’an, untuk diterima sebagai mahasiswa undangan tampa tes dan dapat beasiswa," tutupnya.(Fauzan)
-
Home
- Redaksi
- Indeks Berita
Berita Terkait
PT Gotong Royong Jaya Bersama KORAMIL 24/TT-SB Berikan Sembako Kepada Masyarakat sekitar PT Gotong Royong Jaya
Kamis,30 Maret 2023
Pemilik Sabu Diamankan Polres Lamsel
Selasa,22 November 2016
Camat Linge Serius Tingkatkan Cakupan E-KTP dan Akte Kelahiran
Jumat,13 Maret 2020
Tiga Nakes Kabupaten Pasaman Di Tetapkan Terbaik Tingkat Sumbar.
Selasa,16 Agustus 2022
Ketua PKK Kabupaten Asahan Pantau Pelaksanaan BIAN
Selasa,31 Mei 2022
Pemenang Lomba Kreativitas Insan Seni, Walikota Lubuklinggau Akan Berikan Hadiah 15 Juta Rupiah
Kamis,25 Juni 2020
Bupati Serdang Bedagai Lantik DPD/DPC Perhiptani Sergai Priode 2019-2024
Kamis,11 April 2019
Kapolres Pasaman Yudho Huntoro Kunjungi dan Beri Bantuan Kepada Masyarakat Korban Banjir Di Tanah Datar
Sabtu,18 Mei 2024
Pemko Tebingtinggi Terima Bantuan APD dari Tanoto Fondation
Selasa,05 Mei 2020
Wabub Sergai Hadiri Pelantikan Pengurus PGPI Sergai 2019-2024
Sabtu,27 Juli 2019
Berita Sebelumnya
Kapolsek Ingatkan Jaga Integritas , Saat Bimtek KPPS Se-Kecamatan Kuala Cenaku.
Jumat,22 November 2024
Wilayah Desa Binaan Yakni Desa Redang Babinsa Lakukan Patroli Dan Sosialisasi
Jumat,22 November 2024
Cegah Penyebaran Virus PMK,Babinsa Koramil 01/Rengat Pemantauan Ke Kandang Sapi Warga Binaan.
Jumat,22 November 2024
Jalankan Komsos Di Desa Rawa Bangun , Ini Penjelasan Babinsa.
Jumat,22 November 2024
Jalankan Komsos Dengan Warga Desa Teluk Sungkai , Ini Penjelasan Babinsa
Jumat,22 November 2024
Kapolres Tebing Tinggi Terima Penghargaan dari Kapolda Sumut
Jumat,22 November 2024
Geger! Polisi Tembak Polisi Kembali Terjadi, Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Tewas Ditembak Kabag Ops
Jumat,22 November 2024
DPRD dan Pemkab Kepulauan Meranti Sepakati KUA-PPAS APBD 2025 Senilai Rp 1,3 Triliun
Kamis,21 November 2024
Dandim 0302/Inhu Diwakili Oleh Kasdim Hadiri Pemusnahan Obat Dan Makanan Dari Hasil Pengawasan Loka Pom Inhu.
Kamis,21 November 2024
© 2016 SUARALIRA.COM - Suara Lintas Peristiwa