PEKANBARU, seputarriau.co -Kegiatan Apel Bersama yang dilaksanakan pada Senin pagi (8/1/2018) di Mapolresta Pekanbaru, Dandim 0301/Pekanbaru Letkol Inf Andri Setiawan S Sos menjadi Irup.
Usai kegiatan Apel Bersama, Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Susanto SIK SH MH kepada wartawan mengucapkan rasa terima kasih atas kehadiran Dandim 0301/Pekanbaru dan Dandenpom I/3 Pekanbaru dan personel lainnya dalam rangka melaksanakan Apel Bersama yang bertujuan peningkatan Sinergitas TNI-Polri di Mapolresta Pekanbaru.
"Kita juga bekerjasama dalam menjaga NKRI, serta menjaga situasi dan kondisi di Kota Pekanbaru serta kegiatan-kegiatan yang berkaitan dengan Pilkada," ujar Kombes Susanto.
Mengenai kegiatan selain Apel Bersama yakni olahraga bersama yang juga meningkatkan sinergitas TNI-Polri, Kombes Susanto menambahkan bahwa kegiatan olahraga bersama tersebut juga bagus dilaksanakan.
"Kita juga akan melakukan olahraga bersama-sama dengan Kodim Pekanbaru," jelas Kombes Susanto.
Ditambahkan Kapolresta Pekanbaru, kegiatan Apel Bersama ini dilaksanakan secara bergilir.
Dalam kegiatan Apel Bersama tersebut turut hadir Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Susanto SIK SH MH, Wakapolresta Pekanbaru AKBP Edy Sumardi Priadinata SIK, Pejabat Utama Polresta Pekanbaru, Kapolsek, Kasdim 0301/Pekanbaru Mayor Inf Muhammad Dikdoyo Berbudi S Sos, Dandenpom I/3 Pekanbaru, Pejabat utama Kodim 0301/Pekanbaru, Danramil.
(Humas Restra)
-
Home
- Redaksi
- Indeks Berita
Kapolresta Pekanbaru : Apel Bersama ini Wujud Peningkatan Sinergitas TNI-POLRI
Senin,08 Januari 2018
-
Redaksi
Berita Terkait
Suami Pembunuh Istri di Kebun Jagung Ditangkap Polresta Pekanbaru di Lampung
Rabu,28 Desember 2016
Cegah Karhutla Lancarkan Patroli Serta Lakukan Sosialisasi
Senin,27 Mei 2024
Peduli Dampak Covid-19, IKASMANSA Pekanbaru Bagi Sembako Kepada Alumni dan Siswa
Senin,04 Mei 2020
Tim Dari Polsek Peranap Amankan 1 Dump Truk Diduga Kayu Ilegal
Kamis,02 Desember 2021
Selama Ramadhan 1447 H SD Negeri 27 Berbagi Berkah
Jumat,14 April 2023
Produk Ilegal Senilai Rp3,3 Miliar Di Dumai Disita BPOM
Jumat,12 Agustus 2016
Camat Batang Cinaku Bersama Forum Kades, Minta Dinas PUPR Riau dan DPRD Riau Perbaiki Akses Jalan Lintas Selatan
Kamis,03 November 2022
Pemkab Rohil Rencanakan Pembangunan Pelabuhan di Panipahan
Kamis,06 Desember 2018
Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan di Desa Sungai Beringin
Jumat,25 November 2022
Banjir di Inhu, Satu Kelurahan dan Tiga Desa di Pasang Tenda Darurat
Kamis,12 November 2020
Berita Sebelumnya
Tuntut Keadilan, Terpidana Kasus Korupsi Sekaligus Mantan Bendahara Disparpora Sumbawa Barat Surati Kapolda dan Kajati
Jumat,22 November 2024
Kapolsek Ingatkan Jaga Integritas , Saat Bimtek KPPS Se-Kecamatan Kuala Cenaku.
Jumat,22 November 2024
Wilayah Desa Binaan Yakni Desa Redang Babinsa Lakukan Patroli Dan Sosialisasi
Jumat,22 November 2024
Cegah Penyebaran Virus PMK,Babinsa Koramil 01/Rengat Pemantauan Ke Kandang Sapi Warga Binaan.
Jumat,22 November 2024
Jalankan Komsos Di Desa Rawa Bangun , Ini Penjelasan Babinsa.
Jumat,22 November 2024
Jalankan Komsos Dengan Warga Desa Teluk Sungkai , Ini Penjelasan Babinsa
Jumat,22 November 2024
Kapolres Tebing Tinggi Terima Penghargaan dari Kapolda Sumut
Jumat,22 November 2024
Geger! Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Tewas Ditembak Kabag Ops
Jumat,22 November 2024
DPRD dan Pemkab Kepulauan Meranti Sepakati KUA-PPAS APBD 2025 Senilai Rp 1,3 Triliun
Kamis,21 November 2024
© 2016 SUARALIRA.COM - Suara Lintas Peristiwa