Anjangsana dengan Tokoh Masyarakat Wujud Nyata Babinsa Dekat dengan Warganya

Suaralira.com, Air Bernie (Rengat) -- Babinsa desa Air jernih  Serda Hadi Suprapto melaksanakan Anjang sana sekaligus Komsos dengan Masnur  salah satu tokoh masyarakat Rt. 01, Rw. 03 desa  Air jernih, Kel. Pematang Reba, Kabupaten. Indra giri hulu, Selasa (06/06/2023).
 
Seorang pensiunan guru beliau juga masih mengajar keterampilan yang di milikinya di berbagai Kota bahkan luar Kota, sangatlah beruntung bisa bertemu dan bertandang ke kediaman beliau, Karena dari dulu merupakan tokoh yang menjadi panutan di kampung tersebut.
 
Dengan komonikasi sosial di harapkan Babinsa bisa mendapatkan suri tauladan dari tokoh yang di temui dan simpati di hati masyarakat agar tali silaturahmi Makin erat. 
 
Banyak hal dan informasi bisa Kita dapat, komsos juga dapat sebagai ajang  untuk bertukar pikiran dan ide yang mana hal tersebut sangat membantu dalam pelaksanaan tugas Babinsa diwilayah binaan.
 
Seperti kita ketahui apabila kedekatan Babinsa dengan masyarakat sudah terjalin dengan baik maka segala sesuatu yang Kita perlukan di wilayah  binaan akan mudah dapatkan dan akan Membantu tugas Babinsa ke depannya."ungkap Jadi(Pr4as/sl)