Galakan Ketahanan Pangan Babinsa Koramil 01/Rengat Sambangi Petani Mentimun.

Suaralira.com Rengat - Terus lakukan upaya pendampingan ketahanan pangan terus dilakukan oleh jajaran koramil 01/Rengat.Pendampingan pertanian dilakukan oleh para Babinsa tidak hanya bagi petani padi namun termasuk juga petani mentimun

"Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 01/Rengat.yang di hadiri oleh Serda efendrizal kepada petani mentimun pak udiro di lahan ketahanan pangan yang ada di desa tani makmur, kecamatan rengat barat. Jumat(9/8/2024).

" pendampingan yang dilakukan berupa perawatan tanaman mentimun di lahan seluas 3 rante  milik salah seorang petani pak udiro di kecamatan rengat barat.

Melaksanakan kegiatan pendampingan yang dilakukan para Babinsa koramil 01/rengat.merupakan wujud pembinaan teritorial untuk percepatan pencapaian kinerja hanpangan di wilayah binaan  khususnya di desa tani makmur.

"Dengan turunnya personil Koramil 01/Rengat.itu menurut Babinsa diharapkan dapat memberikan motivasi kepada para petani lainnya. 

"Dengan harapan dengan terjunnya para Babinsa ini dapat memotivasi para petani untuk lebih giat lagi dalam bercocok   tanam  sehingga hasil panen akan semakin meningkat sendirinya akan menambah pendapatan para petani" Tutupnya. (Pr4as.sl)