Rutin Dan Perbanyak Silahtuhrahmi Agar Babinsa Dengan Warga Binaan Selalu Akrab.

Suaralira.com, Rengat -;Babinsa Koramil 01/rengat Serda Hasanudin mendatangi pak pak Wahyu salah satu petani jagung yang sedang lakukan pengecekan pertumbuhan Tanaman Jagung yang berada di Desa tambak kecamatan Kuala Cenaku kabupaten Indragiri Riau , Selasa (15-10-2024)
 
Untuk tetap selalu dijaga tanamanya agar selalu panen memuaskan maka Keberhasilan program swasembada pangan pemerintah termasuk swasembada jagung. 
 
Tentunya, sebagai Babinsa saya langsung turun membantu petani,mengecek keadaan tanaman serta didata agar sebagai bahan untuk  segera dilaporkan agar jika terjadi sesuatu atau kendala"kata Babinsa Serda Hasanudin.
 
Secara rutin dan terus dilakukan pengecekan serta pendampingan secara rutin dan intensif oleh para Babinsa, maka para petani agar selalu semangat menjaga ketahanan pangan terutama mengolah lahan milik pribadi.
 
Terus lakukan pemantauan akan pertumbuhan tanaman jagung yang di tanam petani akan semakin bagus dan diharapkan panen jagung juga akan semakin meningkat.
 
Melakukan upaya agar tetap menjaga keberhasilan program swasembada pangan, termasuk swasembada jagung. 
 
Selanjutnya juga guna untuk mensukseskan program swasembada pangan, tidak hanya padi dan kedelai saja,namun jagung juga sangat berpotensi meningkat di wilayah"ungkapnya.
 
Ditempat terpisah Danramil 01/rengat kapten inf Hb Sitepu mengatakan bahwa Babinsa harus selalu berada di tengah-tengah masyarakat,membantu menyelesaikan permasalahan masyarakatnya. 
 
Dengan menjaga silaturahmi serta
komunikasi sosial yang baik
,memberikan support agar selalu kompak selalu dalam bergotong royong serta berbagi informasi baik lewat seluler atau secara tatap muka,agar wilayah binaan selalu terjaga keamanan"terangnya.(Pr4as.sl)