RIMBA MELINTANG, Suaralira.com -- Kapolres Rokan Hilir Hadiri Giat Uji Coba Sambung Rumah (SR) SPAM Regional Durolis Untuk Wilayah Pelayanan Kab Rohil. Kamis, 8 April 2021 sekira pukul 09:00 WIB.
Giat Uji Coba Sambung Rumah (SR) SPAM Regional Durolis Untuk Wilayah Pelayanan Kab Rohil yang dihadiri oleh Gubernur Riau Drs H SYAMSUAR, Bupati Rohil H SUYATNO, Kepala PUPR Prov Riau Ir M TAUFIQ OH MT, Bupati Bengkalis diwakili Asisten 1 Hj UMMI KALSUM, Walikota Dumai diwakili oleh Asisten II H SYAHRINALDI, Wakil Bupati Rohil H Drs JAMILUDDIN, Kapolres Rohil AKBP NURHADI ISMANTO SH SIK, Dandim 0321 Rohil LETKOL AGUNG RAHMAN WAHYUDI SIP MI POL.
Dan juga dihadiri Para Asisten, Pejabat Tinggi Pratama, Jabatan Administrator dan Pengawasan di Lingkungan Pemkab Rohil, Kapolsek Rimba Melintang IPTU M SODIKIN SH, Camat Rimba Melintang, Camat Tanah Putih TPTJM, Camat Bangko Pusako, Para Penghulu di Kec Rimba Melintang, Tokoh Masyarakat dan Masyarakat Kec Rimba Melintang.
Berlokasi di Kantor Camat Rimba Melintang Kec Rimba Melintang Jl Lintas Bagan Siapi Api Kec Rimba Melintang, kegiatan Uji Coba Sambung Rumah (SR) SPAM Regional Durolis Untuk Wilayah Pelayanan Kab Rohil di awali dengan Kata Sambutan Bupati Rokan Hilir H SUYATNO.
Kata Sambutan dan Arahan Gubernur Riau Drs H SYAMSUAR, Sambutan Camat Rimba Melintang Wakid Nugraha S Pd, lalu selanjutnya di lanjutkan dengan Uji Coba Air SPAM secara Simbolis, dan Peninjauan Ke Rumah Masyarakat Penerima Air SPAM.
Kegiatan selesai sekira pukul 11.30 Wib dan selama giat berlangsung situasi terdapat aman dan kondusif. Pelaksanaan telah mengikuti Protokol Kesehatan dengan mencuci tanangan, mengecek Suhu Setiap jamaah yg memasuki Majid dan Mewajibkan Memakai Masker. (hms/J Manik/sl)