Pasaman(Sumbar) Suaralira- Pemerintah daerah Kabupaten Pasaman yang diprakarsai oleh Dinas Komunikasi dan Informasi menggelar Sosialisasi sistem Pengelolaan pengaduan pelayanan Publik Nasional (SP4N ) dan layanan Aspirasi Pengaduan online rakyat (LAPOR) bagi pejabat penghubung dan admin penghubung dilingkungan pemerintah Kabupaten Pasaman.
Kegiatan tersebut di buka langsung oleh Bupati Pasaman yang diwakili oleh Wakil Bupati Pasaman” Sabar.AS , di Aula lantai III Kantor Bupati Pasaman ,Selasa 26/07/2022.
+2
yang di ikuti oleh Seluruh K2 kepala OPD dan Kabag Umum , Camat beserta Kabag umum kecamatan se Pasaman , Wali Nagari dan sekretaris nagari termasuk Kepala , Kabag Umum BUMD se Pasaman
Dalam kegiatan tersebut , bertindak selaku Narasumber , Kepala Ombusdman RI perwakilan Sumatera Barat Yefri Heriani ,Sos M.Si dalam paparan nya menyampaikan terkait ,tata kelola pengaduan pelayanan Publik melalui SP4N – LAPOR ,
Budi Hermawan .SH yang juga selaku Narasumber pada kegiatan tersebut menambahkan , sampai saat ini masih banyak pimpinan instansi dan lembaga yang membiarkan penggunaan aplikasi sejenis. Ini membuat pengelolaan tak maksimal.
Dengan banyaknya aplikasi yang tidak terintegrasi. Masyarakat dibuat bingung dengan banyaknya kanal pengaduan yang tersedia,untuk itu perlu pengoptimalan SP4N-LAPOR!: Menuju Pelayanan Publik Berkualitas”
Budi Hermawan juga menjelaskan alur pengelolaan aduan dari pelapor. Pertama, pelapor dapat mengakses laporan di SP4N-LAPOR. Setelah itu, laporan diterima oleh admin pusat dan dikirim ke admin instansi paling lambat 3 hari kerja. Jika admin instansi sudah menerima laporan, akan dilakukan verifikasi paling lambat 3 hari kerja.(Fauzan)
-
Home
- Redaksi
- Indeks Berita
Berita Terkait
Tingginya Masuk Sekolah TK di Kabupaten Probolinggo Dinilai Wali Murid 'Mencekik'
Senin,17 Juni 2019
Tak Punya Izin Kerja
Polda Sumut Amankan 15 Pekerja Asing
Selasa,15 November 2016
Tim Elang Sakti Satreskrim Polres Tebingtinggi Tangkap 2 Pelaku Curat
Rabu,24 Maret 2021
Pemkab Pasaman Ciptakan Generasi Cinta Masjid
Kamis,04 April 2024
Acara Bona Taon HKBP Distrik XIV Tebingtinggi – Deli Dan Launching Tahun Diakonia Sukses, Penuh Sukacita
Rabu,23 Januari 2019
Kontrak Dihentikan, Yakin Pengelolaan Sampah Tetap Bagus
Jumat,22 Juli 2016
Makanan Khas Rejang, Lemea Kemasan Praktis
Minggu,15 September 2019
TM & Mantan Wabup Sidak Tanpa Surat ?
Rabu,16 Agustus 2017
Warga Perbaungan Temukan Bayi di Depan Teras Rumah
Jumat,06 November 2020
Polres Sergai Resmi Tetapkan Tersangka, Pemilik Akun Sun go Kong Penista Agama di Medsos Fb
Senin,22 Februari 2021
Berita Sebelumnya
DPRD dan Pemkab Kepulauan Meranti Sepakati KUA-PPAS APBD 2025 Senilai Rp 1,3 Triliun
Kamis,21 November 2024
Dandim 0302/Inhu Diwakili Oleh Kasdim Hadiri Pemusnahan Obat Dan Makanan Dari Hasil Pengawasan Loka Pom Inhu.
Kamis,21 November 2024
Babinsa Cek Serta Komonikasi Langsung Dengan Peternak Guna Cegah PMK, Ini Penjelasanya
Kamis,21 November 2024
Tingkatkan Hasil Produksi Tanaman Padi Babinsa Berikan Motivasi Dan Edukasi Petani Padi
Kamis,21 November 2024
Wadah Babinsa Untuk Menjalin Silaturahmi Dengan Warga Binaannya Dilihat Dari Giat Komsos
Kamis,21 November 2024
Anggota Koramil 01/Rengat Kodim 0302/Inhu Ingatkan Masyarakat Cegah Karhutla Dalam Patroli dan sosialisas
Kamis,21 November 2024
Polres Tebing Tinggi dan Forkopimda Launching Gugus Tugas Polri Dukung Ketahanan Pangan
Kamis,21 November 2024
Sat Reskrim Polres Tebing Tinggi Tangkap DS Pelaku Pencurian di Klenteng
Kamis,21 November 2024
Kecamatan Kota Kisaran Timur Dan Kecamatan Kota Kisaran Barat Gelar Pengajian Akbar
Selasa,19 November 2024
© 2016 SUARALIRA.COM - Suara Lintas Peristiwa